Monday, December 14, 2020

Jadwal Dan Materi BDR Di TVRI Tanggal 14, 15, 16, 17, 18 Desember 2020

Jadwal Dan Materi BDR Di TVRI Tanggal 14, 15, 16, 17, 18 Desember 2020

Jadwal dan Materi BDR Di TVRI Minggu ke 36 Tanggal 14 -20 Desember 2020 - Program Belajar Dari Rumah atau yang sudah kita kenal dengan sebutan BDR melalui siaran pembelajaran di TV Swasta (TVRI) adalah salah satu mujud kepedulian pemerintah terhadap Pendidikan di Indonesia di masa pandemi Covid-19, Program BDR melalui TVRI ini sudah memasuki minggu ke 36
Jadwal Dan Materi BDR Di TVRI

Program Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) melalui media TVRI dapat dimanfaatkan oleh peserta didik, guru bahkan orang tua siswa di masa pandemi wabah virus corona disease (Covid-19) yang hingga saat ini masih belum hilang dari bumi Indonesia

Program BDR melalui media TVRI yang telah dirancang oleh Kemendikbud bekerja sama dengan pihak Televisi Swasta (TVRI) ini sebagai salah satu alternatif belajar selain program Belajar Jarak Jauh (PJJ), Belajar secara Luring atau belajar secara online

Di masa Pandemi Covid-19 ini, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) telah berupaya untuk tetap memberikan pelayanan pendidikan bagi siswa di semua jenjang pendidikan, mulai dari Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD), Sekolah Dasar (SD/MI), Sekolah Menengha Pertama (SMP/MTs) sampai dengan jenjang pendidikan SMA dan sederajat

Tujuan adanya Program Belajar Dari Rumah di TVRI adalah untuk membangun kelekatan dan ikatan emosional peserta didik dan orang tua dalam satu keluarga melalui kegiatan-kegiatan yang dapat menyenangkan dan menumbuhkan karakter positif bagi siswa

Jadwal BDR Di TVRI Minggu Ke 36 Tanggal 14-20 Desember


Program Belajar Dari Rumah (BDR) di TVRI memuat tayangan edukasi dengan materi pembelajaran untuk siswa jenjang PAUD/RA, SD/MI, SMP/MTs dan SMA/MA, selain itu pada Program BDR di TVRI menayangkan materi bimbingan untuk orang tua dan guru dan di setiap akhir pekan (Sabtu dan minggu) program BDR ini menayangkan program-program kebudayaan yang ada di Indonesia

Pelaksanaan Kegiatan Pembelajaran sudah memasuki Akhir Semester 1 di Tahun Pelajaran 2020-2021, ini artinya semua siswa baik di tingkat PAUD, SD/MI, SMP/MTs dan SMA/MA akan melaksanakan libur akhir semester ganjil tepatnya pada tanggal 18 Desember mendatang

Namun walaupun libur akhir semester akan berlangsung, Program Belajar Dari Rumah (BDR) melalui media TVRI masih akan menyiarkan tayangan-tayangan pembelajaran dengan menggunakan sistem yang berbeda saat kegiatan pembelajaran masih berlangsung

Pelaksanaan tayangan edukasi Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) melalui media TVRI akan ditayangkan selama satu pekan dan akan mulai di tayangkan pada hari Senin tanggal 14 Desember 2020 sampai hari Jum'at tanggal 18 Desember 2020 dengan materi wawasan dan pengetahuan seperti Cerita dongeng dan lain sebagainya

Sedangkan tayangan hari sabtu dan minggu tanggal 28-29 November 2020 akan diisi dengan tayangan program keluarga dan kebudayaan yang ada di Indonesia

Untuk mengetahui Jadwal BDR di TVRI minggu ke 36 Tanggal 14-20 Desember 2020 untuk siswa jenjang PAUD, SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA Dan Program Keluarga silahkan anda perhatikan Jadwal BDR Minggu ke 36 berikut ini
Jadwal Dan Materi BDR Di TVRI


Materi BDR Di TVRI Tanggal 14-18 Desember


Untuk materi yang akan ditayangkan pada tayangan BDR ini akan berbeda dengan tayangan seperti pada saat kegiatan pembelajaran masih aktif walaupun dengan menggunakan meyode Belajar Dari Rumah, Belajar secara online atau Pembelajaran Jarak Jauh

Materi-materi yang akan di tayangkan pada kesempatan pekan ini adalah materi yang berhubungan dengan cerita, wawasan kebudayaan dan lainnya, untuk lebih jelasnya silahkan perhatikan materi BDR berikut ini
  • Materi Hari Senin-Jum'at 08.00-08.15 : Buku Cerita
Buku Cerita adalah seri Dongeng Anak Indonesia yang dibawakan oleh dua pendongeng populer Indonesia yaitu Kak Aio dan Paman Gerry. Adik-adik akan dikenalkan tentang cerita-cerita legenda nusantara dengan berbagai pesan moral yang baik di setiap episodenya. Acara seru ini dikemas dengan pendekatan video kekinian dengan latar belakang virtual yang menggambarkan dengan baik cerita dari sang pendongeng.
  • Materi Hari Senin-Jum'at 08.15-0830 : Senandung Anak
Saksikan tayangan yang menampilkan kembali Lagu Anak-anak Daerah yang pernah populer. Lagu yang dikemas baru dan lebih modern serta lebih kental elemen tradisional. Selain itu, dinyanyikan kembali oleh penyanyi cilik yang populer di era tahun 1990-an.
  • Materi Hari Senin-Jumat 08.30-09.00 : Kidi & Widi
  • Materi Hari Senin-Jum'at 09.00-09.15 : Musik Magi
  • Materi Hari Senin-Jum'at 09.15-09.30 : Nusa Tutur
Untuk mengetahui lebih jelasnya silahkan anda dapat mempelajarinya pada Panduan BDR Melali TVRI Minggu ke 36 Tanggal 14, 15, 16, 17, 18, 19, 20 Desember Disini, silahkan anda mempelajari Jadwal BDR tersebut untuk memudahkan dalam memberikan bimbingan dan wawasan kepada anak-anak kita

Demikian yang dapat mimin informasikan terkait Jadwal dan Materi BDR Di TVRI Minggu ke 36 Tanggal 14-20 Desember 2020 ini semoga dapat memberikan manfaat untuk kita khususnya peserta didik yang masih melaksanakan Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ)

Saturday, December 12, 2020

Cara Pengoprasian Aplikasi e-RKAM Tahun 2021

Cara Pengoprasian Aplikasi e-RKAM Tahun 2021

e-RKAM merupakan kepanjangan dari Rencana Kerja dan Anggaran Madrasah berbasis elektronik, e-RKAM adalah aplikasi pengelolaan keuangan madrasah mulai dari proses perencanaan penganggaran, penatausahaan dan pelaporan yang dapat diakses baik secara online maupun semi online
Cara Pengoprasian Aplikasi e-RKAM

Tujuan Kementerian Agama mengembangkan sistem e-RKAM yang berbasis aplikasi online/offline adalah agar lembaga madrasah mampu menghasilkan sebuah informasi terkait keungan yang dituangkan kedalam sebuah dokumen perencanaan, penatausaan dan pelaporan yang akurat, tepat waktu, akuntabel, transparan, efisien dan efektif

Seperti yang sudah di jelaskan dalam Juknis BOP dan BOS Madrasah Tahun Anggaran 2021 bahwa untuk mengelola dana Bantuan Operasional Pendidikan (BOP) dan Bantuan Operasional Sekolah (BOS) Madrasah secara transparan, bertanggung jawab dan akuntabel harus menggunakan aplikasi e-RKAM bagi madrasah yang sudah ditetapkan, untuk saat ini Bimbingan Teknis (BIMTEK) E-RKAM akan dilakukan secara bertahap, untuk itu silahkan anda pelajari Juknis Bimtek E-RKAM pada postingan sebelumnya

Untuk memudahkan dalam mempelajari Tutorial Penggunaan Aplikasi e-RKAM silahkan anda perhatika Daftar Isi berikut ini

A. Pengoprasian e-RKAM Online


Seperti yang sudah mimin singgung dalam Panduan Penggunaan e-RKAM Madrasah bahwa aplikasi e-RKAM dapat di akses secara online dan offline, aplikasi e-RKAM offline akan dikembangkan bagi madrasah yang tidak memiliki akses internet di wilayahnya. Tahapan akses semi online adalah:
  1. Madrasah mengunduh aplikasi e-RKAM dari web kemenag.
  2. Madrasah melakukan pengisian e-RKAM secara offline.
  3. Madrasah mengunggah kembali aplikasi e-RKAM yang telah diisi ke web kemenag yang telah ditentukan.
Aplikasi e-RKAM semi online ini akan dikembangkan pada phase 2 pengembangan aplikasi e-RKAM

B. Langkah-langkah Mengoprasikan Aplikasi e-RKAM Online


Sebelum rekan-rekan Ruang Pendidikan dapat mengoprasikan aplikasi e-RKAM langkah pertama silahkan anda lakukan Registrasi Akun terlebih dahulu, untuk caranya silahkan perhatikan panduan Registrasi berikut ini

1. Registrasi Akun


Untuk cara melakukan registrasi Aplikasi e-RKAM silahkan anda perhatikan langkah-langkah berikut ini
  • Langkah pertama silahkan anda akses alamat e-RKAM berikut ini https://erkam.kemenag.go.id
  • Langkah selanjutnya silahkan anda cari dan klik menu "Daftar" yang berada di pojok kanan bawah
  • Langkah selanjutnya silahkan anda masukan nomor Register yang sudah di bagikan kepada madrasah (jika belum menerima mohon tunggu mungkin akan dibagikan pada saat Bimtek e-RKAM), kemudian klik "Lanjut"
  • Langkah selanjutnya silahkan Isi data – data yang dibutuhkan pada menu registrasi seperti 
  1. alamat email kepala madrasah (email madrasah), password, nama bendahara, NIK bendahara dan email bendahara.
  2. Data madrasah terhubung dari emis dan/atau diisi secara manual.
  3. Kepala madrasah dan bendahara mengisi nama, NIK, email dan password.
  4. NIK akan digunakan sebagai username pada saat login.
  5. Tidak ada kriteria khusus untuk password.
  6. Setelah data diisi lengkap, klik “simpan”.
  7. Jika password atau NIK lupa atau error pada saat login, maka lakukan pendaftaran/registrasi kembali.

2. Login Aplikasi e-RKAM


Setelah tahapan Registrasi berhasil tahapan selanjutnya adalah masuk/login aplikasi e-RKAM dan mulai mengoprasikan aplikasi Rencana Kerja dan Anggaran Madrasah

Untuk melakukan pengoprasian aplikasi e-RKAM secara online silahkan anda dapat mempelajarinya pada tutorial berikut ini 

a. Pengenalan Menu aplikasi e-RKAM

  • Langkah pertama silahkan anda lakukan login ke laman aplikasi e-RKAM dengan memasukan NIK dan Password saat registrasi, aplikasi ini dapat dioprasikan dengan menggunakan PC/laptop maupun tablet dan android, perlu rekan-rekan ketahui untuk alamat e-RKAM ini ada dua alamat, berikut ini alamat yang dapat rekan-rekan gunakan dalam menoprasikan aplikasi e-RKAM
  1. Untuk latihan: https://erkam-latihan.kemenag.go.id
  2. Untuk implementasi: https://erkam.kemenag.go.id
  •  Langkas selanjutnya setelah laman terbuka, anda akan di tampilkan sederet menu-menu yang ada dalam laman e-RKAM, menu-menu yang ada pada login Kepala Madrasah sama dengan menu-menu pada login staf madrasah. Beberapa menu memiliki fungsi yan sama dan beberapa menu lainnya memiliki fungsi yang berbeda. Menu-menu tersebut dibagi menjadi beberapa kelompok, seperti yang terlihat pada tabel di bawah:
    No Menu e-RKAM Kepala Madrasah Staf Madrasah
    1 Tahun Anggaran Fungsinya   sama antara Kepala Madrasah dan Staf Madrasah, yaitu untuk menunjukkan RKAM   yang dibuat.
    2 Notifikasi (tanda   lonceng Fungsinya   sama antara Kepala Madrasah dan Staf Madrasah, yaitu untuk menunjukkan adanya   pengajuan oleh staf yang memerlukan approval Kepala Madrasah.
    3 Akun User Fungsinya   sama antara Kepala Madrasah dan Staf Madrasah, yaitu untuk menunjukkan profil   user, edit dan logout.
    4 Dashboard Fungsinya   sama antara Kepala Madrasah dan Staf Madrasah, yaitu untuk menampilkan   menumenu e-RKAM dan grafik rencana dan realisasi keuangan madrasah.
    5 Evaluasi Diri   Madrasah Fungsinya   sama antara Kepala Madrasah dan Staf Madrasah, yaitu fasilitas link ke   aplikasi EDM.
    6 Profil Madrasah Fungsinya   sama antara Kepala Madrasah dan Staf Madrasah, yaitu memuat data dan menu   edit terhadap profile madrasah.
    7 Pengaturan Memuat   3 menu pengaturan, yaitu: 1. Pengaturan Staf Madrasah, 2. Pengaturan Rekening   Bank, 3. Pengaturan Penerima. Memuat   1 menu pengataran yaitu menu Pengaturan Penerima.
    8 Referensi Fungsinya   sama antara Kepala Madrasah dan Staf Madrasah, yaitu untuk melihat daftar   kegiatan, jenis belanja dan komponen yang terdapat dalam e-RKAM
    9 Usulan Fungsinya   sama antara Kepala Madrasah dan Staf Madrasah, yaitu untuk mengajukan usulan   tambahan kegiatan, sub kegiatan, dan komponen
    10 Penyaluran BOS   (Status Penyaluran BOS) Fungsinya   sama antara Kepala Madrasah dan Staf Madrasah, yaitu menu yang memberikan   informasi status penyaluran BOS berdasarkan informasi yang diinput oleh   Kankemenag.
    11 Rencana Pendapatan Fungsinya   sama antara Kepala Madrasah dan Staf Madrasah, yaitu untuk menyusun rencana   pendapatan madrasah. Penyusunan ini sebaiknya dilakukan secara bersama antara   Kepala Madrasah dan Staf Madrasah, dengan menggunakan login Kepala Madrasah.
    12 Rencana Kerja dan   Anggaran Madrasah Peran   Kepala Madrasah dan Staf Madrasah dalam penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran   Madrasah adalah
    1.   Mengidentifikasi program, kegiatan, dan sub kegiatan, target output dan hasil   yang akan dimasukkan dalam RKAM, dengan mengacu pada hasil EDM.
    2.   Membuat rincian komponen biaya atas sub kegiatan yang telah disusun oleh   Kepala Madrasah
    3.   Melakukan review, menyetujui atau menolak pengajuan rincian komponen biaya   yang disusun oleh staf.
    13 Realisasi Pendapatan Peran   Kepala Madrasah dan Staf Madrasah dalam penyusunan Realisasi Pendapatan   adalah
    1.   Membuat nota realisasi pendapatan;
    2.   Melakukan review, menyetujui atau menolak nota realisasi pendapatan yang   diajukan oleh staf
    3.   Membuat realisasi pendapatan atas nota yang telah disetujui oleh Kepala   Madrasah
    14 Realisasi Pengeluaran   Kegiatan Peran   Kepala Madrasah dan Staf Madrasah dalam penyusunan Realisasi Pengeluaran   Kegiatan adalah
    1.   Membuat nota realisasi pengeluaran kegiatan;
    2.   Melakukan review, menyetujui atau menolak nota realisasi pengeluaran kegiatan   yang diajukan oleh staf
    3.   Membuat realisasi pengeluaran kegiatan atas nota yang telah disetujui oleh   Kepala Madrasah
    15 Realisasi Pengeluaran   Pajak Peran   Kepala Madrasah dan Staf Madrasah dalam penyusunan Realisasi Pengeluaran   Pajak adalah
    1.   Membuat nota realisasi pengeluaran pajak;
    2.   Melakukan review, menyetujui atau menolak nota realisasi pengeluaran pajak   yang diajukan oleh staf
    3.   Membuat realisasi pengeluaran pajak atas nota yang telah disetujui oleh   Kepala Madrasah
    16 Realisasi Pindah Buku Peran   Kepala Madrasah dan Staf Madrasah dalam penyusunan Realisasi Pindah Buku   adalah
    1.   Membuat nota realisasi pindah buku;
    2.   Melakukan review, menyetujui atau menolak nota pindah buku yang diajukan oleh   staf
    3.   Membuat realisasi pindah buku atas nota yang telah disetujui oleh Kepala   Madrasah
    17 Realisasi output   kegiatan Peran   Kepala Madrasah dan Staf Madrasah dalam penyusunan Realisasi output kegiatan   adalah
    1.   Membuat nota realisasi output kegiatan
    2.   Melakukan review, menyetujui atau menolak nota realisasi output kegiatan yang   diajukan oleh staf
    18 Laporan Fungsinya   sama antara Kepala Madrasah dan Staf Madrasah, yaitu untuk menyajikan laporan   atas semua transaksi pendapatan, pengeluaran kegiatan dan pengeluaran pajak,   serta output kegiatan yang telah berstatus “selesai”.

b. Rincian Cara Mengoprasikan Aplikasi e-RKAM


Setelah rekan-rekan mengetahui daftar menu-menu yang ada pada laman aplikasi e-RKAM, berikut ini mimin akan berikan tatat cara mengoprasikan aplikasi e-RKAM oleh Kepala Madrasah dan Operator BOS Madrasah

Namun sebelumnya mimin mohon maaf apabila tutorial yang akan mimin buat ini hanya 5 menu saja tidak semua menu yang ada dalam aplikasi e-RKAM, tapi tenang saja mimin sudah sediakan Modul Pengoprasian aplikasi e-KAM yang bisa anda pelajari sendiri, untuk itu silahkan anda baca sampai selesai yah karena Modul Pengoprasian e-RKAM akan mimin bagikan di akhir postingan ini

Baiklah uraian rinci mengenai menu-menu diatas serta yang dilakukan oleh Kepala Madrasah dan staf adalah:

1. Tahun Anggaran;

1) Menu Tahun Anggaran menunjukkan Tahun Anggaran RKAM yang dibuat.
2) Tahun Anggaran harus diklik / diisi terlebih dahulu sebelum memulai pengisian e-RKAM.
3) Jika Tahun Anggaran tidak diklik/diisi maka pembuatan e-RKAM tidak dapat dilanjutkan

2. Menu Notifikasi

Menu Notifikasi merupakan menu yang menginformasikan adanya rincian RKAM yang memerlukan persetujuan/approval dari Kepala Madrasah

3. Menu Akun User

Menu Akun User terdiri dari 3 menu yaitu Akun, Pengaturan Akun dan Logout

a. Menu Akun

Menu Akun berisi informasi tentang profile user dan link ke menu edit/pengaturan

b. Menu Pengaturan Akun

Menu Pengaturan Akun adalah menu untuk merubah profile dari user, mengganti alamat email, ganti NIK, ganti password serta mengunggah foto. Caranya dengan klik dan isi data yang akan dirubah

c. Menu Logout

Menu logout adalah menu untuk keluar dari login user.User disarankan untuk selalu melakukan logout setelah selesai melakukan akses terhadap login erkam.

4. Dashboard

Menu dashboard adalah tampilan e-RKAM yang terlihat pada saat dioperasikan

5. Menu Evaluasi Diri Madrasah 
Menu Evaluasi Diri Madrasah  RKAM
a) Menu Evaluasi Diri Madrasah (EDM) merupkan link ke aplikasi EDM yang telah diisi terlebih dahulu oleh madrasah. Link ke menu EDM dapat dilakukan oleh Kepala Madrasah dan Staf Madrasah.

b) Menu EDM menampilkan list program kegiatan dan sub kegiatan yang harus dilakukan oleh madrasah berdasarkan hasil analisa kondisi madrasah pada saat pengisian EDM.

c) List program, kegiatan dan sub kegiatan ini menjadi referensi bagi madrasah dalam menyusun rencana kerja dan anggaran madrasah untuk satu tahun anggaran ke depan

C. Unduh Modul Pengoprasian Aplikasi e-RKAM


Seperti yang sudah mimin sebutkan diatas untuk cara menggunakan aplikasi e-RKAM yang lebih jelas dan rincinya silahkan anda dapat mempelajarinya pada Modul Pengoprasian e-RKAM yang sudah mimin sediakan untuk rekan-rekan Ruang Pendidikan dalam memahami dan mempraktekan cara mengisi dan mengoprasikan aplikasi ini

Untuk itu silahkan anda unduh Panduan Pengoprasian e-RKAM pada tautan yang sudah mimin sediakan berikut ini
Demikian yang dapat mimin informsikan terkait Cara Pengoprasian Aplikasi e-RKAM Madrasah Tahun 2020 ini, semoga dengan adanya tutorial ini dapat memberikan gambaran dan kemudahan dalam mengelola dana BOP dan BOS Madrasah melalui aplikasi e-RKAM di satuan pendidikan madrasah asing-masing

Friday, December 11, 2020

147 Jenis Jabatan Yang Dapat Di Isi Oleh PPPK

147 Jenis Jabatan Yang Dapat Di Isi Oleh PPPK

Presiden Republik Indonesia Bapak Jokowi Dodo telah menerbitkan Peraturan Prsiden (Perpres) dengan Nomor 38 Tahun 2020 tentang  Jenis Jabatan Yang Dapat Diisi oleh Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Tahun 2021
Jabatan Yang Dapat Di Isi Oleh PPPK
Dalam Peraturan Perpres tersebut dijelaskan beberapa kriteria jabatan yang akan di sediakan dalam seleksi Pegawai Pemerintah Dengan Pejanjian Kerja (PPPK) di Tahun 2021 mendatang, untuk mengetahui beberapa kriteria jabatan yang dapat diisi oleh PPPK adalah sebagai berikut

  • Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) yang ada pada instansi Pemerintah
  • Jabatan Fungsional (JF) atau Jabatan yang berkaitan dengan pelayanan fungsional yang berdasarkan pada keahlian dan ketrampilan tertentu
  • Jabatan yang menjalankan fungsi manajemen pada instansi Pemerintah
  • Jabatan Setara dengan Jabatan Administrasi (JA) dan Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pertama sesuai dengan ketentuan perundang-undangan

Sebenarnya dalam Peraturan Presiden tersebut disebutkan sangat rinci mengenai kriteria jabatan yang masih kosong dan harus diisi oleh Pegawai PPPK yang baru

Dari kriteria yang disebutkan secara rinci dalam Perpres Nomor 38 Tahun 2020 rincian jabatan fungsional yang dapat diisi oleh PPPK hanya bisa dilakukan di 147 jabatan saja, selain itu pengisian jabatan yang masih kosong tersebut dapat dilakukan dalam setiap jenjang sesuai dengan jenjang jabatan hal ini sesuai dengan isi lampiran dari Peraturan Presiden

Untuk mengetahui Peraturan Presiden yang mengatur tentang Jabatan PPPK silahkan anda dapat membaca dan mempelajarinya Disini beserta lampiran yang menebutkan 147 jabatan yang dapat diisi oleh P3K

Demikian yang dapat mimin informasikan terkait 147 Jabatan Yang Dapat Di isi oleh PPPK di Tahun 2021 nanti, semoga dengan adanya Peraturan Presiden ini dapat dijadikan sebagai pedoman dan pegangan dalam memilih dan menentukan formasi apa yang harus di pilih dalam seleksi PPPK nanti
Contoh Soal Dan Pembahasan Seleksi PPPK Guru Matematika SD

Contoh Soal Dan Pembahasan Seleksi PPPK Guru Matematika SD

Soal Dan Pembahasan Seleksi PPPK Guru Matematika SD - Pemerintah melalui Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan akan melakukan rekrutmen guru honorer untuk di posisikan sebagai Guru Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK atau P3K) di Tahun 2021 mendatang
Seleksi PPPK Guru Matematika SD
Seleksi Guru P3K pada tahun 2021 nanti tidak hanya di peruntukan bagi guru honorer yang sudah mengajar di satuan pendidikan saja, akan tetapi seleksi Guru PPPK juga dapat di ikuti oleh calon Guru yang sudah lulus Pendidikan Profesi Guru (PPG) yang masih juga belum mengajar

Seleki PPPK pada Tahun 2021 sangat berbeda dengan seleksi P3K pada tahun-tahun sebelumnya, lantas apa saja yang membedakan seleksi P3K di tahun 2021 dengan tahun-tahun sebelumnya??...untuk mengetahui perbedaan tersebut silahkan anda Baca Pengumuman Pelaksanaan PPPK Tahun 2021 pada postingan sebelumnya

Untuk mempersiapkan kegiatan seleksi P3K yang akan di laksanakan di Tahun 2021 serta agar dapat bersaing dengan rekan-rekan guru honorer di seluruh wilayah di Indonesia yang jumlahnya lebih dari 1 Juta guru tentunya para peserta tes harus mempersiapkan diri dengan sebaik mungkin salah satunya dengan mempelajari Kisi-kisi Seleksi PPPK Tahun 2021 yang rencananya akan di sediakan oleh Kemendikbud melalui laman gtk.kemendikbud dan mempelajari soal-soal latihan tes seleksi Guru P3K/PPPK

Selain itu para peserta Uji Seleksi PPPK juga harus mempelajari materi-materi yang memiliki keterkaitan dengan Kisi-kisi Seleksi PPPK Tahun 2021 sepertihalnya mempelajari materi Pedagogik, Wawasan Kebangsaan, Intelegensi Umum, Karakteristik Umum dan lain sebagainya

Soal Latihan Seleksi PPPK Guru MTK SD


Menguasai teori aplikasi pedagogis (pedagogical content knowledge) minimal teori belajar, evaluasi proses dan hasil belajar, kurikulum, dan prinsip-prinsip pembelajaran matematika SD yang mendidik

Merancang pembelajaran matematika sekolah dasar dengan menerapkan pendekatan berbasis konstruktivisme. Menganalisis karakteristik suatu kasus pembelajaran matematika SD. Menyusun soal yang mengukur kemampuan berpikir matematik tingkat tinggi

Seorang guru SD ingin menerapkan pembelajaran matematika di kelas 1 berdasar pada teori Bruner yaitu langkah pembelajaran matematika enactive, iconic, dan symbolic. Jika kompetensi yang diharapkan adalah siswa mampu menjumlahkan dua bilangan dengan hasil maksimal adalah 20, maka langkah yang tepat adalah
  1. Siswa menuliskan soal penjumlahan misal 2+3, kemudian dengan bantuan guru menggambarkan peristiwa dari soal tersebut, lalu memperagakan dengan benda konkret.
  2. Siswa dikenalkan simbol angka yang akan dijumlahkan dengan menuliskan simbolnya pada papan tulis lalu memperagakan penjumlahan tersebut dengan benda konkret.
  3. Siswa diberi benda konkret untuk memperagakan penjumlahan, siswa mengerjakan penjumlahan melalui gambar, dan siswa menuliskan simbol penjumlahan bilangan tersebut.
  4. Siswa mengerjakan soal penjumlahan melalui gambar, siswa memperagakan dengan benda konkret, dan siswa menuliskan simbol penjumlahan bilangan tersebut.
  5. Siswa menuliskan soal penjumlahan misal 2+3, siswa memperagakan dengan benda konkret, dan menggambarkan hasil peragaan penjumlahan.
Pembahasan

Pembelajaran matematika di SD berdasar pada teori Bruner dikenal dengan 3 langkah pembelajaran enactive, iconic, dan symbolic. Ketiga tahap ini merupakan tahapan yang berurutan. Jadi dalam pembelajaran penjumlahan bilangan, urutan pembelajarannya adalah:
  1. Enactive, siswa memperagakan penjumlahan dengan benda konkret
  2. Iconic, siswa menggunakan gambar-gambar benda konkret dalam penjumlahan bilangan
  3. Symbolic, siswa menuliskan simbol/lambang penjumlahan bilangan, misal 2+3
Dari kelima pilihan jawaban yang ditawarkan, urutan yang sesuai dengan tahapan diatas adalah “Siswa diberi benda konkret untuk memperagakan penjumlahan, siswa mengerjakan penjumlahan melalui gambar, dan siswa menuliskan simbol penjumlahan bilangan tersebut.

Download Soal Seleksi Guru PPPK


Untuk menghadapi tes seleksi PPPK Tahun 2021 nanti silahkan anda pelajari Kisi-kisi Soal Seleksi PPPK Tahun 2021 untuk guru SD, Guru Mata Pelajaran di SMP, SMA dan SMK serta mempelajari materi yang berhubungan dengan kisi-kisi PPPK serta melatih kemampuan dengan menjawab beberapa contoh soal-soal PPPK yang akan mimin bagikan di akhir postingan ini

Soal-soal yang akan mimin bagikan ini hanyalah sebagai referensi dan bahan pengayaan saja untuk menambah wawasan dan pengetahuan, sebagai seorang Guru tentunya hal ini sangatlah di anjurkan karena ini akan menetukan keberhasilan anda di masa mendatang

Berikut ini contoh soal seleksi PPPK bagi Guru materi Matematika yang akan di uji pada seleksi PPPK di Tahun 2021, silahkan anda pelajari dan jawab soal-soal yang akan mimin bagikan ini untuk menambah pengetahuan dan wawasan kita
Untuk mengunduh soal latihan seleksi PPPK lainnya silahkan anda memilih sesuai dengan bidang dan jenjang dari masing peserta seleksi PPPK Tahun 2021 pada tautan berikut ini:
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru Materi Pedagogik Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru Bahasa Indonesia SD Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru Matematika Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru IPA SD Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru IPS SD Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru PPKn SD Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru IPA SMP Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru Bahasa Indonesia SMP SMA SMK Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru Bahasa Inggris SMP SMA SMK Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru Matematika SMP SMA SMK Disini
Demikian yang dapat mimin bagikan terkait Kumpulan contoh soal-soal tes seleksi Guru PPPK Guru MTK SD Tahun 2021 ini semoga dengan adanya contoh-contoh soal ini dapat memberikan kemudahan bagi rekan-rekan Ruang Pendidikan yang akan mengikuti uji seleksi Guru Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di Tahun 2021 
Edaran Kemendikbud Tentang Akun Pembelajaran Bagi Peserta Didik, Pendidik dan Tenaga Kependidikan

Edaran Kemendikbud Tentang Akun Pembelajaran Bagi Peserta Didik, Pendidik dan Tenaga Kependidikan

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan telah menerbitkan Surat Edaran dengan Nomor: 37 Tahun 2020 tentang Akun Akses Layanan Pembelajaran Bagi Peserta Didik, Pendidik dan Tenaga Kependidikan
Edaran Kemendikbud Tentang Akun Pembelajaran
Surat edaran ini merupakan tindaklanjut dari Peraturan Sekretaris Jenderal Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 18 Tahun 2020 tentang Petunjuk Teknis Pemanfaatan Data Pokok Pendidikan untuk Akun Akses Layanan Pembelajaran, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan melalui Pusat Data dan Teknologi Informasi (Pusdatin) menyediakan akun akses layanan pembelajaran bagi peserta didik, pendidik, dan tenaga kependidikan

Di masa pandemi Covid-19 seperti saat ini jaminan kelancaran pembelajaran untuk warga Negara Indonesia dan kemudahan peserta didik dalam mengakses layanan pembelajaran sangatlah penting untuk di perhatikan oleh Pemerintah Negara Indonesia

Untuk itu, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) melalui Pusat Data dan Teknologi Informasi (Pusdatin) telah mengembangkan layanan Pembelajaran yang disebut Akun Pembelajaran, lantas apa itu Akun Pembelajaran dan untuk siapa serta apa manfaatnya???...

Berikut ini beberapa hal yang telah disebutkan dalam Surata Edaran Kemndikbud terkait Akun Akses Layanan Pembelajaran Tahun 2020

Hal-hal Yang Terkait Dalam Akun Pembelajaran


Berikut ini beberapa hal yang harus rekan-rekan Ruang Pendidikan ketahui terkait Pengertian, Sasaran, Tujuan, manfaat dari Akun Pembelajaran yang di sebutkan dalam Surat Edaran Kemendikbud ini, diantara hal yang harus anda ketahui adalah: 

  • Akun Pembelajaran adalah akun yang memiliki user ID dan Password untuk dapat mengakses layanan pembelajaran berbasis elektronik yang dapat digunakan oleh peserta didik, pendidik dan tenaga kependidikan 
  • Tujuan pengembangan Akun Pembelajaran adalah untuk mendukung proses pembelajaran di satuan pendidikan melalui penerapan teknologi informasi dan komunikasi baik dilakukan pada saat Belajar Dari Rumah (BDR) maupun pembelajaran secara tatap muka
  • Sasaran Akun Pembelajaran diantaranya 
  1. Peserta didik, meliputi: SD dan Program Paket A kelas 5 dan kelas 6; SMP dan Program Paket B kelas 7 sampai dengan kelas 9; SMA dan Program Paket C kelas 10 sampai dengan kelas 12; SMK kelas 10 sampai dengan kelas 13; SLB kelas 5 sampai dengan kelas 12;
  2. Pendidik pada jenjang pendidikan dasar dan menengah;
  3. Tenaga kependidikan pada jenjang pendidikan dasar dan menengah meliputi: kepala satuan pendidikan; dan operator satuan pendidikan, yang terdata di Data Pokok Pendidikan (Dapodik).

Unduh Surat Edaran Layanan Akun Pembelajaran


Untuk mengetahui lebih jelasnya terkait Surat Edaran Kemendikbud tentang Akun Layanan Pembelajaran Bagi Siswa, Guru dan Tenaga Kependidikan silahkan anda baca dan pelajari serta perhatikan poin-poin yang di jelaskan dalam surat edaran silahkan anda bisa lihat Disini

Demikian yang dapat mimin informasikan terkait Surat Edaran Kemendikbud Tentang Akun Pembelajaran ini semoga dapat digunakan dan dapat memudahkan peserta didik, guru serta tenaga kependidikan dalam menimba ilmu dan wawasan 

Thursday, December 10, 2020

Penetapan Rapor AKG, AKK dan AKP Madrasah Di Simpatika

Penetapan Rapor AKG, AKK dan AKP Madrasah Di Simpatika

Pelaksanaan Asesmen Kompetensi Guru, Kepala dan Pengawas (AKG, AKK & AKP) Madrasah Tahun 2020 sempat tertunda, namun Alhamdulillah dengan izin Allah pelaksanaan AKG, AKK dan AKP telah berhasi di selenggarakan tepatnya pada tanggal 19-23 November Tahun 2020 sesuai dengan Surat Edaran Pelaksanaan AKG, AKK dan AKP jilid 2
Penetapan Rapor AKG, AKK dan AKP


Setelah kurang dari dua puluh hari rekan-reakan Guru, Kepala dan Pengawas Madrasah menunggu hasil dari Asesmen yang di ikutinya dengan perasaan dag dig dug pyarrr....!!! Alhamdulillah sudah ada kejelasan terkait Rapor hasil Asesmen Guru, Kepala dan Pengawas Madrasah Tahun 2020

Hasil Asesmen Kompetensi Guru, Kepala dan Pengawas tersebut di jelaskan melalui Surat Edaran yang di terbitkan Kementerian Agama melalui Direktorat Jenderal Pendidikan Islam dengan Nomor: : B-2896/DJ.I/Dt.I.II/HM.00/12/2020 Tentang Penetapan Rapor Individu Hasil Asesmen Kompetensi Guru, Kepala, dan Pengawas Madrasah

Penetapan Rapor Individu Peserta AKG, AKK dan AKP


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam telah menetenapan Rapor Individu hasil AKG, AKK dan AKP Madrasah di layanan Simpatika pada tanggal 10 Desember 2020.

Berkenaan dengan penetapan tersebut, ada beberapa hal yang tidak boleh dilakukan selain individu peserta AKG, AKK dan AKP Madrasah,  diantara larangan tersebut adalah sebagai berikut
  1. Rapor AKG, AKK dan AKP hanya dapat diakses oleh peserta AKG, AKK dan AKP melalui Simpatika masing-masing individu peserta;
  2. Admin Simpatika pada Kanwil Kementerian Agama Provinsi, Kantor Kementerian Agama Kabupatan/Kota dan Madrasah tidak diperkenankan untuk mengakses rapor maupun nilai AKG, AKK dan AKP dengan alasan dan cara apapun;
  3. Pejabat pada Kanwil Kementerian Agama Provinsi, Kantor Kemenag Kabupatan/Kota dan Madrasah tidak diperkenankan mengakses dan menyebarkan rapor maupun nilai AKG, AKK dan AKP dengan alasan dan cara apapun; 
  4. Pihak yang memiliki otoritas untuk mengakses rapor maupun nilai AKG, AKK dan AKP hanya Kementerian Agama Pusat
Untuk mengetahui seperti apa sih Rapor AKG, AKK dan AKP Madrasah yang ada di Simpatika tersebut, silahkan anda dapat melihat Rapor AKG, AKK,dan AKP berikut ini

1. Rapor AKG Madrasah Disini

2. Rapor AKK Madrasah Disini

3. Rapor AKP Madrasah Disini

Demikian yang dapat mimin informasikan terkait Rapor Hasil AKG, AKK dan AKP Madrasah Di Simpatika ini semoga dengan adanya hasil Asesmen ini dapat memberikan motifasi untuk terus berkembang dan belajar untuk melangkah ke tahapan selanjutnya

Wednesday, December 9, 2020

Soal Dan Pembahasan Tes Seleksi PPPK Guru IPS SD

Soal Dan Pembahasan Tes Seleksi PPPK Guru IPS SD

Pemerintah melalui Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan akan melakukan rekrutmen guru honorer untuk di posisikan sebagai Guru Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK atau P3K) di Tahun 2021 mendatang
Soal Tes Seleksi PPPK Guru IPS SD
Seleksi Guru P3K pada tahun 2021 nanti tidak hanya di peruntukan bagi guru honorer yang sudah mengajar di satuan pendidikan saja, akan tetapi seleksi Guru PPPK juga dapat di ikuti oleh calon Guru yang sudah lulus Pendidikan Profesi Guru (PPG) yang masih juga belum mengajar

Seleki PPPK pada Tahun 2021 sangat berbeda dengan seleksi P3K pada tahun-tahun sebelumnya, lantas apa saja yang membedakan seleksi P3K di tahun 2021 dengan tahun-tahun sebelumnya??...untuk mengetahui perbedaan tersebut silahkan anda Baca Pengumuman Pelaksanaan PPPK Tahun 2021 pada postingan sebelumnya

Untuk mempersiapkan kegiatan seleksi P3K yang akan di laksanakan di Tahun 2021 serta agar dapat bersaing dengan rekan-rekan guru honorer di seluruh wilayah di Indonesia yang jumlahnya lebih dari 1 Juta guru tentunya para peserta tes harus mempersiapkan diri dengan sebaik mungkin salah satunya dengan mempelajari Kisi-kisi Seleksi PPPK Tahun 2021 yang rencananya akan di sediakan oleh Kemendikbud melalui laman gtk.kemendikbud dan mempelajari soal-soal latihan tes seleksi Guru P3K/PPPK

Selain itu para peserta Uji Seleksi PPPK juga harus mempelajari materi-materi yang memiliki keterkaitan dengan Kisi-kisi Seleksi PPPK Tahun 2021 sepertihalnya mempelajari materi Pedagogik, Wawasan Kebangsaan, Intelegensi Umum, Karakteristik Umum dan lain sebagainya

Soal Latihan Seleksi PPPK Guru IPS SD


Lingkungan alam dan lingkungan sosial sekitar merupakan sumber belajar IPS yang sangat pen- ting karena memberikan pengalaman langsung kepada peserta didik. Rancangan pembelajaran IPS yang menggunakan lingkungan sekitar sebagai sumber belajar untuk memahami benda- benda dan fenomena di sekitarnya dapat dilakukan dengan metode pembelajaran inquiry.

Dalam metode tersebut guru memiliki peran yang sangat penting sebagai:
A. fasilitator yang menunjukkan dan mengarahkan apa yang harus dilakukan oleh peserta didik di dalam lingkungan;
B. menejer yang mengatur dan mengelola sumber belajar, waktu, dan mengorganisir kelas dalam kegiatan belajar di dalam lingkungan;
C. administrator yang bertanggung jawab terhadap kegiatan di lingkungan sekitar sekolah;
D. motivator yang memberikan rangsangan kepada siswa agar dapat berfikir dengan aktif dan kreatif untuk mempelajari benda-benda yang ada di lingkungan sekitar
E. sumber informasi yang memberikan penjelasan dan informasi berkaitan dengan fenomena yang ada di lingkungan;

Pembahasan
Jawaban (A)
Dalam pendekatan inquiry guru tidak berperan sebagai sumber belajar, karena kegiatan belajar yang paling utama adalah melakukan penyelidikan terhadap benda-benda dan fenomena alam. Dalam kegiatan tersebut peserta didik didorong untuk mencari pengetahuan dengan cara melakukan pengamatan terhadap fenomena atau benda-benda tertentu. Kegiatan belajar pada dasarnya bersifat independen sehingga guru berperan sebagai menejer, motivator, administrator serta fasilitator. Sintak pembelajaran inquiry yaitu: 
(1) penyajian masalah, 
(2) verifikasi data,
(3) melakukan eksperimen, 
(4) merumuskan penjelasan, 
(5) melakukan analisis data. 

Tugas utama guru adalah merancang kegiatan belajar secara konstruktif agar peserta didik dapat belajar secara mandiri guna menyalurkan rasa ingin tahunya sehingga dapat menemukan pengetahuan baru yang lebih bermakna dan bermanfaat bagi kehidupannya. Di samping itu tugas penting lainnya mengarahkan dan memotivasi peserta didik tidak putus asa dan terus bersemangat untuk belajar mengeksplor alam dan lingkungannya. Dalam konteks di atas maka jawaban yang paling tepat adalah (A) karena peran guru dalam kegiatan pembelajaran dengan metode inquiry di luar kelas adalah mengatur, menunjukkan, dan mengarahkan apa yang harus dikerjakan oleh peserta didik di dalam lingkungan tersebut.

Download Soal Seleksi PPPK Guru IPS


Untuk menghadapi tes seleksi PPPK Tahun 2021 nanti silahkan anda pelajari Kisi-kisi Soal Seleksi PPPK Tahun 2021 untuk guru SD, Guru Mata Pelajaran di SMP, SMA dan SMK serta mempelajari materi yang berhubungan dengan kisi-kisi PPPK serta melatih kemampuan dengan menjawab beberapa contoh soal-soal PPPK yang akan mimin bagikan di akhir postingan ini

Soal-soal yang akan mimin bagikan ini hanyalah sebagai referensi dan bahan pengayaan saja untuk menambah wawasan dan pengetahuan, sebagai seorang Guru tentunya hal ini sangatlah di anjurkan karena ini akan menetukan keberhasilan anda di masa mendatang

Berikut ini contoh soal seleksi PPPK bagi Guru materi IPS yang akan di uji pada seleksi PPPK di Tahun 2021, silahkan anda pelajari dan jawab soal-soal yang akan mimin bagikan ini untuk menambah pengetahuan dan wawasan kita
Untuk mengunduh soal latihan seleksi PPPK lainnya silahkan anda memilih sesuai dengan bidang dan jenjang dari masing peserta seleksi PPPK Tahun 2021 pada tautan berikut ini:
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru Materi Pedagogik Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru Bahasa Indonesia SD Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru Matematika Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru IPA SD Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru IPS SD Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru PPKn SD Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru IPA SMP Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru Bahasa Indonesia SMP SMA SMK Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru Bahasa Inggris SMP SMA SMK Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru Matematika SMP SMA SMK Disini
Demikian yang dapat mimin bagikan terkait Kumpulan contoh soal-soal tes seleksi PPPK Guru IPS Tahun 2021 ini semoga dengan adanya contoh-contoh soal ini dapat memberikan kemudahan bagi rekan-rekan Ruang Pendidikan yang akan mengikuti uji seleksi Guru Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di Tahun 2021 

Tuesday, December 8, 2020

Soal Dan Pembahasan Latihan PPPK Guru Bahasa Indoensia SD

Soal Dan Pembahasan Latihan PPPK Guru Bahasa Indoensia SD

Pemerintah melalui Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan akan melakukan rekrutmen guru honorer untuk di posisikan sebagai Guru Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK atau P3K) di Tahun 2021 mendatang
Soal Dan Pembahasan Latihan PPPK Guru
Seleksi Guru P3K pada tahun 2021 nanti tidak hanya di peruntukan bagi guru honorer yang sudah mengajar di satuan pendidikan saja, akan tetapi seleksi Guru PPPK juga dapat di ikuti oleh calon Guru yang sudah lulus Pendidikan Profesi Guru (PPG) yang masih juga belum mengajar

Seleki PPPK pada Tahun 2021 sangat berbeda dengan seleksi P3K pada tahun-tahun sebelumnya, lantas apa saja yang membedakan seleksi P3K di tahun 2021 dengan tahun-tahun sebelumnya??...untuk mengetahui perbedaan tersebut silahkan anda Baca Pengumuman Pelaksanaan PPPK Tahun 2021 pada postingan sebelumnya

Untuk mempersiapkan kegiatan seleksi P3K yang akan di laksanakan di Tahun 2021 serta agar dapat bersaing dengan rekan-rekan guru honorer di seluruh wilayah di Indonesia yang jumlahnya lebih dari 1 Juta guru tentunya para peserta tes harus mempersiapkan diri dengan sebaik mungkin salah satunya dengan mempelajari Kisi-kisi Seleksi PPPK Tahun 2021 yang rencananya akan di sediakan oleh Kemendikbud melalui laman gtk.kemendikbud dan mempelajari soal-soal latihan tes seleksi Guru P3K/PPPK

Selain itu para peserta Uji Seleksi PPPK juga harus mempelajari materi-materi yang memiliki keterkaitan dengan Kisi-kisi Seleksi PPPK Tahun 2021 sepertihalnya mempelajari materi Pedagogik, Wawasan Kebangsaan, Intelegensi Umum, Karakteristik Umum dan lain sebagainya

Download Soal Seleksi Guru PPPK


Untuk menghadapi tes seleksi PPPK Tahun 2021 nanti silahkan anda pelajari Kisi-kisi Soal Seleksi PPPK Tahun 2021 untuk guru SD, Guru Mata Pelajaran di SMP, SMA dan SMK serta mempelajari materi yang berhubungan dengan kisi-kisi PPPK serta melatih kemampuan dengan menjawab beberapa contoh soal-soal PPPK yang akan mimin bagikan di akhir postingan ini

Soal-soal yang akan mimin bagikan ini hanyalah sebagai referensi dan bahan pengayaan saja untuk menambah wawasan dan pengetahuan, sebagai seorang Guru tentunya hal ini sangatlah di anjurkan karena ini akan menetukan keberhasilan anda di masa mendatang

Berikut ini contoh soal seleksi PPPK bagi Guru materi Bahasa Indonesia yang akan di uji pada seleksi PPPK di Tahun 2021, silahkan anda pelajari dan jawab soal-soal yang akan mimin bagikan ini untuk menambah pengetahuan dan wawasan kita
Untuk mengunduh soal latihan seleksi PPPK lainnya silahkan anda memilih sesuai dengan bidang dan jenjang dari masing peserta seleksi PPPK Tahun 2021 pada tautan berikut ini:
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru Materi Pedagogik Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru Bahasa Indonesia SD Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru Matematika Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru IPA SD Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru IPS SD Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru PPKn SD Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru IPA SMP Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru Bahasa Indonesia SMP SMA SMK Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru Bahasa Inggris SMP SMA SMK Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru Matematika SMP SMA SMK Disini
Demikian yang dapat mimin bagikan terkait contoh soal-soal tes seleksi Guru PPPK Tahun 2021 ini semoga dengan adanya contoh-contoh soal ini dapat memberikan kemudahan bagi rekan-rekan Ruang Pendidikan yang akan mengikuti uji seleksi Guru Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di Tahun 2021 
Juknis Pelaksanaan BIMTEK Penerapan EDM dan e-RKAM Madrasah Tahun 2020

Juknis Pelaksanaan BIMTEK Penerapan EDM dan e-RKAM Madrasah Tahun 2020

Petunjuk Teknis (Juknis) Pelaksanaan Bimbingan Teknis Penerapan EDM dan e-RKAM adalah sebuah panduan dan strategi manajemen perubahan yang diperlukan guna untuk mendukung keberhasilan akan program transformasi madrasah digital melaluipenerapan e-RKAM
Juknis Pelaksanaan BIMTEK e-RKAM
Seperti yang sudah disebutkan dalam Panduan Penggunaan e-RKAM Madrasah Tahun 2020 bahwa e-RKAM merupakan sebuah aplikasi yang akan digunakan untuk pengelolaan keuangan madrasah baik itu pengelolaan proses perencanaan penganggaran, penatausahaan maupun pelaporan yang dapat di akses secara online atau offline seperti yang sudah di sebutkan dalam Juknis BOP dan BOS Madrasah Tahun Anggaran 2021 bahwa nanti pengelolaan dana BOS Madrasah akan menggunakan aplikasi e-RKAM

Peluncuran aplikasi e-RKAM merupakan sebuah trobosan baru yang dikembangkan Kementerian Agama untuk mengelola dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) yang tentunya masih jarang orang yang tahu cara menggunakannya, walaupun Kementerian Agama telah menerbitkan Panduan Penggunaan Aplikasi e-RKAM namun masih belum cukup di kategorikan mahir dalam mengoprasionalkan aplikasi e-RKAM ini tanpa adanya Bimbingan Teknis (BIMTEK) dari pengembang aplikasi

Serangkaian kegiatan Bimbingan Teknis EDM dan e-RKAM secara berjenjang rencananya akan dilakukan secara face-to-face training mulai dari Tingkat Nasional, Provinsi, Kabupaten/Kota, dan seluruh Satuan Pendidikan Madrasah yang berjumlah 15,422 madrasah pada Tahun 2020, dan sisanya dilaksanakan 2 tahun berikutnya dengan total hampir 50 ribu madrasah. 

Pelaksanaan Bimtek ini sesungguhnya merupakan sebuah strategi manajemen perubahan yang diperlukan untuk mendukung keberhasilan penerapan sistem perencanaan dan penganggaran berbasis kinerja dan sekaligus mendukung keberhasilan program transformasi madrasah digital melalui penerapan e-RKAM.

Mekanisme yang akan digunakan dalam kegiatan Bimtek Penerapan EDM dan e-RKAM ini akan menggunakan sistem bejenjang mulai dari Tim Inti Nasional (TIN), Tim Inti Provinsi (TIP) Tim Inti Kabupaten/Kota (TIK) dan Tim Inti Madrasah

Mekanisme Pelaksanaan Bimtek e-RKAM


Kegiatan Bimtek EDM dan e-RKAM ini akan diikuti oleh 40 orang Tim Inti Nasional, 108 orang Tim Inti Provinsi, 769 orang Tim Inti Kabupaten/Kota, dan 46.266 orang Tim Inti Madrasah.

Kegiatan Bimtek ini akan di selenggarakan dalam 1.157 rombongan belajar virtual (virtual classroom) secara paralel dalam jangka waktu bulan September sampai dengan November 2020. Mengingat jumlah madrasah yang menjadi sasaran cukup besar dan berada di wilayah sebaran yang sangat luas, maka Bimtek ini akan dilaksanakan dengan menggunakan model berjenjang atau sering dikenal dengan Cascade Model 

Pada awalnya Implementasi Bimtek penerapan EDM dan e-RKAM didesain dengan pendekatan tatap muka. Namun, karena terjadi pandemi Covid-19, maka Bimtek tersebut dilaksanakan dengan pendekatan blended learning, perbaduan antara Bimtek secara daring (dalam jaringan) atau on-line, dan tatap muka. 

Untuk mengurangi pertemuan peserta Bimtek dalam jumlah besar, maka tatap-muka-pun dilaksanakan secara jarak jauh dengan menggunakan format Teleconference. Oleh karena itu, di setiap jenjang Bimtek diperlukan sejumlah fasilitator sebagai berikut:
  • Fasilitator Tingkat Nasional, tergabung dalam Tim Inti Nasional (TIN);
  • Fasilitator Tingkat Provinsi, tergabung dalam Tim Inti Provinsi (TIP);
  • Fasilitator Tingkat Kabupaten/Kota, tergabung dalam Tim Inti Kabupaten/Kota (TIK);
  • Sedangkan personel madrasah yang mengelola e-RKAM adalah Kepala Madrasah, Bendahara Madrasah, Wakil Kepala/Guru, yang tergabung dalam Tim Inti Madrasah (TIM).

Unduh Juknis BIMTEK e-RKAM


Untuk mengetahui lebih jelasnya terkait Petunjuk Teknis dalam pelaksanaan Bimbingan Teknis (BIMTEK) penerapan EDM dan e-RKAM silahkan anda dapat mempelajarinya melalui tautan yang sudah mimin sediakan berikut ini
Demikian yang dapat mimin informasikan terkait Juknis Pelaksanaan BIMTEK Penerapan EDM dan e-RKAM Madrasah ini, semoga dengan adanya buku Juknis Bimtek ini bermanfaat guna menunjang ketercapaian tujuan proyek REP-MEQR, sehingga pada akhirnya proyek ini akan menghasilkan peningkatan capaian pembelajaran siswa madrasah.
Soal Dan Pembahasan Seleksi PPPK Guru IPA SD

Soal Dan Pembahasan Seleksi PPPK Guru IPA SD

Soal Dan Pembahasan Seleksi PPPK Guru IPA SD - Pemerintah melalui Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan akan melakukan rekrutmen guru honorer untuk di posisikan sebagai Guru Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK atau P3K) di Tahun 2021 mendatang
Soal Dan Pembahasan Seleksi PPPK
Seleksi Guru P3K pada tahun 2021 nanti tidak hanya di peruntukan bagi guru honorer yang sudah mengajar di satuan pendidikan saja, akan tetapi seleksi Guru PPPK juga dapat di ikuti oleh calon Guru yang sudah lulus Pendidikan Profesi Guru (PPG) yang masih juga belum mengajar

Seleki PPPK pada Tahun 2021 sangat berbeda dengan seleksi P3K pada tahun-tahun sebelumnya, lantas apa saja yang membedakan seleksi P3K di tahun 2021 dengan tahun-tahun sebelumnya??...untuk mengetahui perbedaan tersebut silahkan anda Baca Pengumuman Pelaksanaan PPPK Tahun 2021 pada postingan sebelumnya

Untuk mempersiapkan kegiatan seleksi P3K yang akan di laksanakan di Tahun 2021 serta agar dapat bersaing dengan rekan-rekan guru honorer di seluruh wilayah di Indonesia yang jumlahnya lebih dari 1 Juta guru tentunya para peserta tes harus mempersiapkan diri dengan sebaik mungkin salah satunya dengan mempelajari Kisi-kisi Seleksi PPPK Tahun 2021 yang rencananya akan di sediakan oleh Kemendikbud melalui laman gtk.kemendikbud dan mempelajari soal-soal latihan tes seleksi Guru P3K/PPPK

Selain itu para peserta Uji Seleksi PPPK juga harus mempelajari materi-materi yang memiliki keterkaitan dengan Kisi-kisi Seleksi PPPK Tahun 2021 sepertihalnya mempelajari materi Pedagogik, Wawasan Kebangsaan, Intelegensi Umum, Karakteristik Umum dan lain sebagainya

Soal Latihan Seleksi PPPK Guru IPA SD


Pembelajaran bidang studi Ilmu Pengetahuan Alam untuk jenjang Sekolah Dasar memiliki tujuan diantaranya adalah sebagai berikut :
  1. Memotivasi rasa keingintahuan peserta didik
  2. Menambah peserta didik wawasan bahwa ilmu yang dipelajari banyak diterapkan di dalam kehidupan sehari-hari
  3. Mengembangkan keterampilan proses peserta didik dalam penyelidikan, pemecahan masalah, dan pembuatan keputusan
  4. Mengikutsertakan peserta didik dalam memelihara, menjaga, dan melestarikan lingkungan alam; serta
  5. Menumbuhkan kesadaran peserta didik agar lebih menghargai alam dan segala keteraturannya sebagai salah satu ciptaan Tuhan Yang Maha Esa.

Download Soal Seleksi Guru PPPK


Untuk menghadapi tes seleksi PPPK Tahun 2021 nanti silahkan anda pelajari Kisi-kisi Soal Seleksi PPPK Tahun 2021 untuk guru SD, Guru Mata Pelajaran di SMP, SMA dan SMK serta mempelajari materi yang berhubungan dengan kisi-kisi PPPK serta melatih kemampuan dengan menjawab beberapa contoh soal-soal PPPK yang akan mimin bagikan di akhir postingan ini

Soal-soal yang akan mimin bagikan ini hanyalah sebagai referensi dan bahan pengayaan saja untuk menambah wawasan dan pengetahuan, sebagai seorang Guru tentunya hal ini sangatlah di anjurkan karena ini akan menetukan keberhasilan anda di masa mendatang

Berikut ini contoh soal seleksi PPPK bagi Guru materi IPA yang akan di uji pada seleksi PPPK di Tahun 2021, silahkan anda pelajari dan jawab soal-soal yang akan mimin bagikan ini untuk menambah pengetahuan dan wawasan kita
Untuk mengunduh soal latihan seleksi PPPK lainnya silahkan anda memilih sesuai dengan bidang dan jenjang dari masing peserta seleksi PPPK Tahun 2021 pada tautan berikut ini:
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru Materi Pedagogik Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru Bahasa Indonesia SD Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru Matematika Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru IPA SD Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru IPS SD Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru PPKn SD Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru IPA SMP Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru Bahasa Indonesia SMP SMA SMK Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru Bahasa Inggris SMP SMA SMK Disini
  • Contoh Soal Seleksi PPPK Guru Matematika SMP SMA SMK Disini
Demikian yang dapat mimin bagikan terkait Kumpulan contoh soal-soal tes seleksi Guru PPPK Tahun 2021 ini semoga dengan adanya contoh-contoh soal ini dapat memberikan kemudahan bagi rekan-rekan Ruang Pendidikan yang akan mengikuti uji seleksi Guru Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di Tahun 2021